dirimu kuyakin kekasih jiwa ini
sedikit pun ragu hilang entah kemana
saat kehadiranmu
semua yg ada padaku
terhenti sekejap
menyambutmu kuterpaku
dan kini bila kau ada dihadapanku
semua tentangmu terbang jauh tinggalkanku
kau bagaikan cinta sejati
namun tak bisa dimiliki
entah apalagi
menggapaimu lelahku....
bintang jatuh dengarkanku...
bintang jatuhku datanglah kepadaku
wujudkan mimpi seperti dulu
saat kau mempertemukan aku
dengan yang membuat resah jiwaku
bintang jatuhku
taukah kau kumenunggu
hingga malam ini
terjaga
hari hari berganti semua tetap begini
hanya khayal tentangmu
setia menemaniku
namun kau tetap tak tergugah
dan seolah tak tersentuh
bintang jatuhku
hampiri aku......................
3 komentar:
lagu sapa tu il...?
ga nyangka bisa romantis juga?
kamu ga mabok kan il?
ato ini ditulis waktu lagi mabok/
hehehehe...
tapi siiiiiiip
terus nulis yak...
Weee hebat bener km Il, kok keren. Ini kamu ngpek dari mana ato copy paste dari mana? he5
Pantesan cewek-cewek pada klepek2 ma kamu ha5
lagu bintang jatuh nya dian sastro ya il..soundtrack film kalo gak salah...but it's ok..btw gw cuman komen lagu lo banget il...action..action man..jangan ngarep terus gak ada action...Wha...ha..haa...ayo il...semangat!!!!
Posting Komentar